property='Kalimasadaku'/>

Senin, 26 Juli 2010

Cinta adalah urusan hati : manusia tidak punya kuasa dihadapannya. Hati berada di genggaman kedua tangan Tuhan yang dbibolak-balik sesuai dengan kehendak-Nya. Andai cinta bukan mutiara berharga, tidak akan para nabi diutus sesuai dengan zamannya. Rasulullah (saw) telah menegaskan kenyataan ini : ketika api asmara mulai membara, tidak ada yang bisa memadamkannya, kecuali NIKAH.. beliau bersabda : Dua orang yang saling mencintai hendaknya menikah

Cukup bagi seorang perempuan seorang laki-laki yang mengerti, Tetapi beratus perempuan tidak cukup bagi seorang laki-laki hingga Dia benar-benar memahami salah satudari mereka…..

Jangan kau bangunkan perempuan yang sedang di landa cinta. Biarkan dia larut dalam mimpi manis agar tak menangis saat menghadapi fakta yang ternyata pahit…..

Kebahagiaan manusia berawal dari hati seorang wanita…

dan apa arti
Sakinah : hasil dari terwujud dalam rumah tangga setelah sebelumnya berhasil keluar dari goncangan badai.
Mawadah : memiliki arti yang erat dengan kaitannya dengan romansa dan birahi.
Rahmah : gambaran kasih sayang antara suami – istri termasuk anak.

0 komentar:

Posting Komentar